Rabu, 31 Juli 2013

Mereka dan Kesederhanaan

Hari ini adalah seminggu setelah penerjunan kkn dari kampus saya.
kebetulan, unit kami mendapat sebuah desa bernama desa sawahan, RW 05, Juwiring, Klaten.
Tau? aku sendiri baru tau waktu kkn ini. hehe.

Ngomong-ngomong tentang kkn, semingguan ini yang menarik perhatianku adalah anak-anak di sini. tentang bagaimana mereka bermain tanpa beban, meskipun orang tua mereka tidak selalu bisa memenuhi apa yang mereka inginkan, dari tatap tatap mata mereka, saya melihat bola mata penuh semangat untuk kehidupan yang lebih baik lagi.

Sesederhana saat kami membuatkan mereka mainan dari kertas lipat ini.
sederhana, mudah, tidak terlalu rumit.

Tapi melihat mereka tersenyum lepas, bangga setelah melihat karya hasil mereka sendiri, itu membuat saya trenyuh. ah, sebagai anak bungsu saya selalu ingin memiliki adik. dan, disini saya memiliki puluhan adik yang siap mengajak bermain dari pagi sampai malam.





Semalam, aku berbicara dengan salah satu anak bernama andika, kelas 6 sd. Adalah seorang anak dari toko di sebelah masjid. Dia, bercerita bagaimana dia harus membantu ibunya membuat makanan untuk dijual, sampai tidak sempat ikut les dari kami tempo hari. Uhm. Hidup. Tapi banyak kehidupan nyata dengan berbagai pilihan yang sudah ada, dan sesederhana mereka menjalani kehidupan mereka dengan keadaan yang ada.Saya dan Andika juga sharing tentang bagaimana kecukupan materi tidak melulu sama dengan kecukupan kebahagiaan. Dan ya, kebahagiaan itu tidak dinilai dari seberapa materi yang kita punya, tapi seberapa banyak orang yang menyayangimu, dan berusaha membahagiakanmu yang juga selalu membahagiakan mereka, hidup rukun, tentram dan damai. Bukankah kebahagiaan adalah bagian dari kesederhanaan?


saya mulai jatuh cinta pada desa ini.

Senin, 29 Juli 2013

KKN Unit 11

Jalan depan Posko

Plang posko unit 11

latian bikin origami :3

Kegiatan Individu - Pengembangan Kreativitas Anak -

narsis dulu ya ~


Add caption



di masjid Nurul Iman, dk Jayan

Senin, 22 Juli 2013

Hug

recent days. every hug is the best medicine to understand every feeling without words.
me.

Sebuah Jumpa di Bulan Juli (2)

dan pada akhirnya, sebuah jumpa di bulan Juli tidak akan pernah ada.

Minggu, 21 Juli 2013

Your Life

How's life, you? happy isn't it?

to meet your special someone, to get private conversation, to get picture together.
remember how much we take a picture? no one. that's what make me think that we are no longer exist yet invisible.

she is the reason you write so many kind of writing, she's you're motivator and your best friend before I came to your life (again) me just a little part who want to have bigger space. Exactly wrong.

until now, the reason that make you do not tell about us to your friend, maybe her, or someone else. or maybe you're never proud to have me, or this relationship. 

useless. she is more important to you. not me.

Sat(d)urday night(mare)


I came to the place where we've arrange one month ago, when we decide to came to this place and barter about something. we both agree to meet each other.

but last night, you didn't came.
and you go with another people.
that's nice, isn't it?
you. get. me. in. the. first. meeting.

Memorabilia

Jejak-Jejak Memorabilia

melesat jauh

meninggalkan jarak terjauh

menghilang diantara 

decak serupa cakrawala

lalu dengan lantang, aku tertawa dengan sumbang.
dengan begitu nyaring suaramu tiada lagi kulekang.

20 Juli 2013 1.00 am

Sabtu, 20 Juli 2013

dalam sahut dini hari ketika beberapa pejam begitu sukar untuk meredam lebam.
entah, mungkin malam merindukan pelukan.
I move, You closer, I stopped, You chase me.

I walk. You dissapear.

I scream. You hiding.

Then I?

How about You?

Kisah Musim Gugur (Antologi Puisi Mahasiswa UAD)

Kisah Musim Gugur

karya Angga TS.

Jika aku duduk sendiri menikmati musim gugur
dan melihatmu seperti layang-layang yang
lepas. Lantas tertelan jarak yang kian menjauh.

Bersama dedaun yang gugur dan reranting yang jatuh
Suaraku menyayat seperti jerit yang memanggilmu

: dan itu juga tak menghentikanmu.

Jumat, 19 Juli 2013

Sebuah Jumpa di Bulan Juli

Hujan menyambut mula di bulan Juli

Menyenandungkan sajak-sajak pendek dari doa-doa yang terendap di ujung kuku

Aku turut melipat permohonan dengan namamu tepat sebagai penutupnya


Semoga.

KKN

KKN Unit 11 Desa Sawahan RW 05 Kecamatan Juwiring, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

Honestly, I'm not excited enough to do this. to be hectic doing some stuff, to packing, to buy many thing, to observe the location. *my right hand always sick every time I drove Jogja-Juwiring that almost 2 hours*. huff. then another problem of technical things and confusing choosing the program. can we move to 4th August faster? *deep sigh*

then I don't know, I enjoy the time with my friend, several project and holiday that they arrange. so sad I can't join because of this obligation work. aaaak! 

beside that, actually I have several activity that I want to do in around my KKN. you know what it is?

looking for hidden secret place to see some nice view and write spot! yea. I hope found it and have some reflex time there. I.Hope.So.

cmiw. I'm getting dizzy right now.
see ya~